Home » » [Tutorial] Cara Membuat Akun Di 000webhost.com

[Tutorial] Cara Membuat Akun Di 000webhost.com

Written By Anugerah on Monday, May 6, 2013 | 10:51 AM

[Tutorial]: ok untuk kali ini saya akan membagikan sebuah tutorial, cara membuat akun di sebuah web-hostingan geratis yakni 000webhost.com sebelum itu saya akan menjelaskan sedikit tentang web hosting ini. untuk mempublikasikan website yang telah dibuat dibutuhkan tempat untuk menyimpan file-file dari website yang akan dipublikasikan ke internet, tempat tersebut disebut web-hosting. salah satu yang menurut saya yang bagus adalah 000webhost.! ok tanpa basa basi lagi berikut tutorialnya:


Langkah-langkahnya:


1. Buka browser yang tersedia, baik itu IE ataupun Mozilla Firefox. Disini penulis menggunakan Mozilla Firefox sebagai browsernya.
2. Kemudian pada Addres Bar, ketik http://www.000webhost.com kemudian akan keluar tampilan hompage sebagai berikut :



3. 1alu klik Sign Up lalu lakukan registrasi, setelah proses registrasi selesai lalu klik icon “Order Now” pada kolom “Free Hosting” kemudian keluar tampilan seperti berikut :



4. Setelah pendaftaran “Order Now” sukses membuat account atau domain dan akan ditampilkan halaman untuk Login serta password dan informasi lainnya yang berkaitan dengan web, dan jangan lupa buka email yang anda gunakan untuk mendaftar karena anda akan menggunakannya untuk mengkonfirmasipendaftaran anda.!

Selamat mencoba.!
 



Share this article :

Ditulis Oleh : Anugerah ~ K-Tutorial ~

Anda sedang membaca sebuah artikel yang berjudul [Tutorial] Cara Membuat Akun Di 000webhost.com,, Semoga artikel tersebut bermanfaat untuk anda ....

:: Thank you for visiting ! ::

0 komentar:

Post a Comment

Postingan Populer

 
Support : K-Tutorial
Copyright © 2013. K-Tutorial - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger